Perencanaan Strategis Berdasarkan Analisis SWOT Puskesmas Ngletih Kediri

DOI: 10.29241/jmk.v8i2.1070

Author

Gerardin Ranind Kirana(1),
(1) Institut Ilmu Kesehatan Bhakti Wiyata Kediri, Indonesia
Corresponding Author

Full Text

Full Text: View / Download PDF

Article Metrics

Abstract View : 2013 times; PDF Download : 3817 times

Abstract

Sistem manajemen dalam pelayanan kesehatan pada masa post-pandemi perlu mengalami beberapa pembaruan yang disesuaikan dengan segala informasi dan isu internal maupun eksternal organisasi. Analisis SWOT digunakan sebagai alat bantu untuk menganalisis informasi dan isu yang dimaksud tersebut, sebagai bentuk awal perencanaan strategis. Penelitian ini bertujuan untuk membuat keputusan tindak lanjut mengenai pembaruan sistem manajemen di Puskesmas Ngletih Kediri, sebagai bentuk perencanaan strategis dengan melihat letak hasil perhitungan analisis SWOT Puskesmas Ngletih Kediri pada kuadran. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian deskriptif, dengan seluruh pimpinan staf manajemen puskesmas sebanyak 7 orang sebagai responden yang dipilih dengan teknik sampling purposive sampling. Instrumen Penelitian menggunakan kuesioner SWOT, dengan 15 kriteria Faktor Strategis Internal dan 9 kriteria Faktor Strategis Eksternal. Hasil analisis SWOT menunjukkan Puskesmas Ngletih Kediri terletak pada kuadran 1 artinya strategi pertumbuhan cepat/agresif. Kuadran 1 merupakan situasi yang menguntungkan karena puskesmas memiliki peluang dan kekuatan yang baik dan bisa dioptimalkan dengan meminimalisir segala kelemahan dan hambatan. Strategi yang digunakan adalah meminimalisir kelemahan yang berasal dari SDM. Pihak manajemen Puskesmas Perawatan Ngletih diharapkan dapat mengadakan pelatihan dan pengembangan kompetensi yang dikhususkan untuk para tenaga kesehatan; mengoptimalkan sarana dan prasarana kerja; meningkatkan penggunaan insentif non finansial, seperti penghargaan terhadap prestasi kerja dan tanggungjawab tambahan; melakukan survey kepuasan kerja secara berkala; dan kerja sama dengan lintas sektor lebih di tingkatkan demi meningkatkan kualitas SDM puskesmas.

Keywords

Puskesmas, SWOT, Perencanaan strategis

References

Abadi, F. M. C., Arso, S. P. and Fatmasari, E. Y. (2017) ‘Strategi Pemasaran Pelayanan Rawat Jalan Eksekutif (Poliklinik Nusa Indah) Rsud Tugurejo Semarang’, Jurnal Kesehatan Masyarakat (e-Journal), 5(4), pp. 43–50.https://doi.org/10.14710/jkm.v5i4.18315

Amaliah, N. et al. (2017) ‘Analisis SWOT di Instalasi Gawat Darurat ( IGD ) Rumah Sakit Fathma Medika Gresik untuk Meningkatkan Kunjungan Tahun 2016 SWOT Analysis in the Emergency Room ( ER ) of Fathma Medika Hospital Gresik in Order to Increasing Visits 2016’, 5(2), pp. 223–230.

Bajri, A. and Sulistiadi, W. (2019) ‘Srategi Pemasaran RSUD Prof. Dr. HM Chatib Quzwain Sarolangun Jambi Tahun 2018’, Jurnal Administrasi Rumah Sakit Indonesia, 5(2), pp. 104–114.

Handayani, E. and Bachtiar, A. (2021) ‘Analisa SWOT RSUD Sawah Besar Sebagai Rumah Sakit Tipe D di Provinsi DKI Jakarta’, Jurnal Sosial Sains, 1(9). doi: 10.36418/sosains.v1i9.195.

Heningnurani, A. Y. (2019) ‘Strategi Pemasaran RSUD H Abdul Manap Kota Jambi Marketing Strategy of H Abdul Manap Hospital in Jambi City’, Jurnal ARSI, 5(3), pp. 153–164.http://dx.doi.org/10.7454/arsi.v5i3.2897

Karmawan, B. (2018) ‘Penyusunan Rencana Strategis Rumah Sakit Pertamina Jaya Tahun 2017-2022’, Jurnal Administrasi Rumah Sakit Indonesia, 2(2), pp. 2017–2022.http://dx.doi.org/10.7454/arsi.v2i2.2194

Kirana, G. R. and Nugraheni, R. (2022) ‘Analisis SWOT Puskesmas Turi Kabupaten Lamongan Sebagai Bentuk Strategi Pengembangan Organisasi SWOT Analysis of Puskesmas Turi Kabupaten Lamongan as a Form of Organizational Development Strategy’, 1(1).

Moh.Amin Nugroho (2015) Analisis SWOT pada RSUD Saras Husada Purworejo. Universitas Negeri Yogyakarta. Available at: https://eprints.uny.ac.id/28070/1/Moh.AminNugroho_11410134002.pdf.

Nawarini, N. J. (2020) ‘Analisis Rancangan Startegi Rumah Sakit Dalam Upaya Meningkatkan Kunjungan Pasien Studi Kasus Pada Rumah Sakit Khusus Gigi dan Mulut Kota Bandung’, Doctoral dissertation, pp. 1–20.

Nugraheni, R. and Kirana, G. R. (2021) ‘Analisis Swot Pelayanan Kesehatan Rumah Sakit Umum Lirboyo Kota Kediri Tahun 2019’, Jurnal Kesehatan, 9(2), pp. 115–122. doi: 10.25047/jkes.v9i2.222.

Nurpeni, E. F. (2012) ‘Rencana Pemasaran Klinik Eksekutif Rumah Sakit Hermina Depok dengan Pendekatan Balanced Scorecard Marketing Plan of Executive Clinic of Hermina Depok Hospital Using Balanced Scorecard’, Jurnal ARSI, pp. 116–123.https://journal.fkm.ui.ac.id/arsi/article/view/2177

Prihandayani, G. (2020) ‘Strategi Pemasaran Layanan Mental Health Check Up di Rumah Sakit Jiwa Dr. Soeharto Heerdjan Jakarta’, Jurnal Medika Hutama, 02(01), pp. 402–406.

Putri, E. N. R. (2017) ‘Analisis Kebutuhan Pelatihan Pejabat Struktural Berdasarkan Training Need Asessment Di Rsud Dr. R Soedarsono Kota Pasuruan’, Jurnal Manajemen Kesehatan Yayasan RS.Dr. Soetomo, 3(1), p. 46. doi: 10.29241/jmk.v3i1.88.

Rahmawati., L. (2022) ‘Pentingnya Penerapan Manajemen Strategis Di Rumah Sakit Untuk Menjadi Rumah Sakit Pilihan Masyarakat. Layli Rahmawati Program Studi KARS, Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia’, Jurnal Medika Hutama, pp. 2356–2365.https://jurnalmedikahutama.com/index.php/JMH/article/view/459

Rizki, M. R. (2015) ‘Analisis Kepuasan Pelanggan Rawat Inap Puskesmas Berdasarkan Experiential Marketing’, JMK Yayasan RS.Dr.Soetomo, 1(1), pp. 84–95. Available at: 10.29241/jmk.v1i1.45

Siagian, S. P. (2018) Manajemen Stratejik. Jakarta: Bumi Aksara. Subianto, A. (2016) Analisis swot tentang strategi pemasaran dalam upaya meningkatkan kunjungan pasien di klinik bunda. Universitas Muhammadiyah Surakarta. Available at: http://eprints.ums.ac.id/45406/1/NASKAH PUBLIKASI PERPUSTAKAAN PUSAT.pdf.

Veronica, R. (2020) ‘Analisis Faktor yang Mempengaruhi Loyalitas Perawat di Rumah Sakit Tugu Ibu Depok Analysis on the Influencing Factors of Nurse Loyalty at Tugu Ibu Hospital Depok 1 Rina Veronica 1 Institut Kesehatan Indonesia Email : riena.veronica3@gmail.com Alamat Kores’, Jurnal Manajemen Kesehatan, 6(2), pp. 192–208.

Wiyanto (2018) ‘Strategi Bersaing Dalam Rangka Menghadapi Mea’, Jurnal Kompetitif Pemasaran, 1(3), pp. 92–111. doi: http://dx.doi.org/10.17632/7vg26m373s.1.

Zia, H. K., Semiarty, R. and Lita, R. P. (2018) ‘Analisis SWOT Sebagai Penentu Strategi Pemasaran Pada Rumah Sakit Gigi dan Mulut Baiturrahmah Padang’, Jurnal Kesehatan Andalas, 7, pp. 6–11.https://doi.org/10.25077/jka.v7i0.914

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2022 Jurnal Manajemen Kesehatan Yayasan RS.Dr. Soetomo

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.