Hubungan Komitmen Organisasi Dengan Perilaku Pencegahan KTD Pada Masa Pandemi Covid 19

DOI: 10.29241/jmk.v8i1.956

Author

Ari Pebru Nurlaily(1),
(1) Universitas Kusuma Husada Surakarta
Corresponding Author

Full Text

Full Text: View / Download PDF

Article Metrics

Abstract View : 287 times; PDF Download : 284 times

Abstract

Masa pandemi covid 19 cukup panjang di Indonesia, saat ini kasus positif covid 19 di RS Bagas Waras semakin meningkat tiap harinya, namun upaya menjaga mutu pelayanan kesehatan menjadi fokus utama, khususnya keselamatan pasien. Diperlukan upaya yang optimal dari rumah sakit untuk menekan angka kejadian tidak diharapkan (KTD). Membutuhkan kerjasama antara top manajer, middle manajer dan juga tenaga kesehatan. Perawat merupakan back bone dalam sistem pelayanan kesehatan di rumah sakit, mereka memiliki kesempatan lebih banyak bertemu dengan pasien. Kepercayaan yang tinggi serta keyakinan terhadap rumah sakit diperlukan oleh seorang perawat untuk dapat menjalankan pekerjaan dengan baik, sebaliknya rumah sakit sebaiknya memperhatikan kebutuhan tenaga kesehatan dalam hal kesejahteraan dan dalam pemberian kesempatan untuk dapat mengembangkan diri. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif korelasi, dengan design cross sectional, pengambilan data dengan kuesioner dan lembar observasi perilaku. Jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 31 perawat yang bekerja di ruang IGD dan Isolasi Covid 19 dengan tehnik total sampling. Hasil penelitian dengan uji pearson menunjukkan adanya hubungan antara komitmen organisasi dengan perilaku pencegahan KTD dalam masa pandemi covid 19 di RSD Bagas Waras, p value 0,007 (p<0,05) dan nilai korelasi r = 0,596. Komitmen afektif paling dominan berhubungan dengan perilaku pencegahan KTD, dengan nilai beta sebesar 0,428. Sebesar 35,5%  perilaku pencegahan KTD disumbangkan oleh komitmen organisasi.

 


Keywords

Patient safety, the covid 19 pandemic, organizational commitment

References

Bandula dan Jayatilake. (2016). Impact of Employee Commitment on Job Performance: Based On Leasing Companies In Sri Lanka. International Journal of Arts and Comerce, 5(8).

Febriani U.F. (2013). Hubungan Antara Komitmen Organisasi Dengan Disiplin Kerja Karyawan PT. Tyfountex Indonesia Gumpang - Kartasura. Fakultas Psikologi Universitas Muhammadiyah Surakarta. http://eprints.ums.ac.id/24056/20/02._Naskah_Publikasi.pdf

Filimonau V, Derqui B, M. J. (2020). The COVID-19 pandemic and organisational commitment of senior hotel managers. International Journal of Hospitality Management. www.elsevier.com/locate/ijhm

Griffin. (2013). Komitmen Organisasi (Terjemahan). Erlangga.

Joint Commission International. (2011). Acreditation Standards for Hospitals (4th ed.). Illinois.

Komisi Akreditasi Rumah Sakit. (2017). Standar Nasional Akreditasi Rumah Sakit (SNARS). In 1 (1st ed.).

Manggarai, N. D. . (2022). Pengaruh Budaya Organisasi, Komitmen Organisasi dan motivasi terhadap Kinerja Karyawan.

Manuel. GPEC, dan R. A. (2015). Pengaruh Kepuyasan kerja, Komitmen Afektif, Komitmen Kalkulatif, dan Komitmen Normatif Terhadap Turnover Interntion Di Ayodya Resort Bali. E-Jurnal Manajemen Unud, 4(8).

Mary and Sheridan, A. (2020). How Organisational Commitment Influences Nurses’ Intention To Stay In Nursing Throughout Their Career. International Journal of Nursing Studies Advances. https://doi.org/https://doi.org/10.1016/j.ijnsa.2020.100007

Meutia. K.I & Husda. C. (2019). Pengaruh Budaya Organisasi Dan Komitmen Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal Riset Manajemen Dan Bisnis (JRMD), 4(1), 119–126.

Nikpour, A. (2017). The Impact Of Organizational Culture On Organizational Performance: The Mediating Role Of Employee’s Organizational Commitment. International Journal of Organizational Leadership, 6(1), 65–72.

Ramadhan, T. (2017). Analisis Pengaruh Motivasi dan Komitmen Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. XYZ. Jurnal Riset Manajemen Dan Bisnis (JRMB), 2(3), 353–362. https://jrmb.ejournal-feuniat.net/index.php/JRMB/article/download/69/54

Republik Indonesia. (2011). Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia. No.1691 /Menkes/Per/VIII/20 11, tentang Keselamatan Pasien Rumah Sakit.

Sugiyono. (2014). Metode Penelitian Manajemen. CV Alfabeta.

Suroso, J. (2010). Pembelajaran Interaktif dengan sistem komputer untuk memandu perawat novice di rumah sakit. Program Pascasarjana Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia.

Sutrisno, S., Haryono, A. T., & Warso, M. M. (2018). Pengaruh Kepuasan Kerja dan Komitmen Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan Melalui Organizational Citizenship Behavior Sebagai Variabel Intervening (Studi Kasus Karyawan PT. Fumira Semarang). Journal of Management, 4/4.

http://jurnal.unpand.ac.id/index.php/MS/article/viewFile/1014/989

Zefeiti S.M.B and Mohamad N.A. (2017). The Influence of Organizational Commitment on Omani Public Employees’ Work Performance. International Review of Management and Marketing, 7(2). http: www.econjournals.com

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2022 Jurnal Manajemen Kesehatan Yayasan RS.Dr. Soetomo

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.